Seri Perdana MXGP Lombok, PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip

- Wartawan

Minggu, 2 Juli 2023 - 16:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halontb.com – PLN Unit Induk Wilayah (UIW) NTB kembali berhasil menghadirkan layanan listrik andal tanpa kedip Motocross Grand Prix (MXGP) Lombok. Setelah sepekan sebelumnya sukses di MXGP Samota, pada seri perdana MXGP Lombok ini, PLN kembali mengulang keberhasilan serupa.  

Gubernur NTB, Zulkieflimansyah kembali mengapresiasi kinerja PLN yang sekali lagi berhasil menyukseskan ajang balap internasional yang dihelat pada tanggal 1-2 Juli 2023 di Lapangan Ex Bandara Selaparang tersebut.

“Alhamdulillah sekali lagi atas nama pemerintah dan masyarakat NTB, kami berterima kasih kepada PLN. Berkat PLN, dua event yaitu di Samota dan Lombok terselenggara dan di broadcast di media nasional dan di seluruh dunia. Segalanya tidak mungkin kami lakukan tanpa bantuan PLN”, tutur Bang Zul. 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak hanya listrik, Bang Zul juga mengucapkan terima kasihnya atas pemanfaatan Fly Ash Bottom Ash (FABA), yang merupakan material sisa pembakaran batu bara di PLTU Jeranjang yang memanjakan seluruh pembalap MXGP Lombok. 

Bang Zul juga kembali memberikan semangatnya kepada seluruh tim PLN yang siaga selama event berlangsung.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jamin Keandalan Listrik, PLN Siapkan Ribuan Posko Siaga Sambut Natal dan Tahun Baru
Natal Khidmat Tanpa Hambatan, PLN NTB Siagakan Ratusan Personel dan Teknologi Mutakhir
Kesiapan PLN NTB Sambut Libur Akhir Tahun 2025, Kolaborasi dengan BPH Migas dan Pemerintah Dipuji
PLN dan Sekolah Literasi Rinjani: Cetak Agen Perubahan Lewat Kampanye Kreatif Bahaya Pernikahan Dini
PLTMGU Lombok Peaker Beralih ke Gas, PLN Pastikan Keandalan Listrik Selama Nataru
PLN Kerahkan Ribuan Personel dan 164 Posko Siaga, Natal dan Tahun Baru di NTB Bebas Gangguan Listrik
PLN Hadapi Cuaca Ekstrem, Tim Siang-Malam Pastikan Listrik di NTB Kembali Normal
Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim, PLN NTB Pastikan Keandalan Listrik Selama Nataru

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:36 WITA

Aset Dikbud NTB Digunakan untuk Bangun Ruko Pribadi, Forum Rakyat Desak Ditindak

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:42 WITA

Vonis Berubah di Tiap Tahapan: Sentot Kuncoro Kini Hanya Dihukum 10 Tahun dalam Kasus Korupsi Tambang Pasir Besi

Minggu, 16 Maret 2025 - 03:40 WITA

Kasus Pemerasan oleh Debt Collector di Mataram, Kuasa Hukum Ancam Laporkan ke OJK dan Polisi

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:33 WITA

Misteri Uang Sewa Rp 4,4 Miliar: Polisi Kejar Fendi, Dalang Dugaan Korupsi Alat Berat PUPR NTB

Rabu, 12 Maret 2025 - 04:00 WITA

Diduga Lakukan Penipuan Besar, Erwin Terancam Jerat Hukum, Polisi Mulai Selidiki Kasusnya

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:41 WITA

Perjuangan Tak Kenal Lelah! Aktivis Fihiruddin Tantang Ketua DPRD NTB di Meja Hijau

Selasa, 11 Maret 2025 - 02:43 WITA

Berani Main Kasar, Debt Collector Diringkus! Forum Rakyat NTB: Polisi Tak Boleh Beri Ampun !

Senin, 10 Maret 2025 - 03:08 WITA

Dugaan Kriminalisasi Korban, Polresta Mataram Mandekkan Kasus Penganiayaan di Sunset Land

Berita Terbaru