PT. PLN Gandeng Konsultan Lingkungan Jepang (West JEC) untuk lakukan identifikasi ESIA di Wilayah PLTP Mataloko dan Poco Leok

- Wartawan

Sabtu, 15 Juli 2023 - 06:14 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halontb.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) bekerja sama dengan tim konsultan lingkungan asal Jepang, West Japan Engineering Consultants (West JEC), untuk melakukan identifikasi Environmental and Social Impact Assessment (ESIA) atau penilaian dampak lingkungan dan sosial proyek pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Mataloko, Ngada, dan PLTP Ulumbu, Poco Leok, Nusa Tenggara Timur (NTT). Mataram, 14 Juli 2023.

West JEC adalah perusahan asal Negeri Sakura yang beroperasi terutama di sektor tenaga listrik. West JEC telah berpengalaman dalam berbagai proyek yang melibatkan geothermal, diesel, tenaga angin, dan pengelolaan limbah.

Kolaborasi tersebut dilakukan PT PLN UIP Nusra guna memperbarui data lingkungan secara aktual dan menyeluruh pada wilayah pengembangan PLTP di Pulau Flores, yakni Ngada dan Manggarai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami melakukan identifikasi lapangan untuk meng-update ESIA, dokumen lingkungan untuk pengendalian lingkungan dampak sebuah proyek,” kata Manager K3, Keamanan dan Lingkungan PT PLN (Persero) UIP Nusra, Bobby Robson Sitorus.

Setelah data dampak lingkungan diperbarui, PLN memiliki dasar dan pegangan dalam memitigasi segala risiko lingkungan yang timbul selama pengerjaan proyek pengembangan PLTP. Dengan demikian, dampak lingkungan dari Proyek Strategis Nasional (PSN) ini dapat dipantau dan dijaga mutunya dengan baik agar keberlangsungan dan kelestarian alam dapat terjamin.

Kerja sama antara PT PLN (Persero) UIP Nusra dengan West JEC ini menggunakan sampel dari dua proyek pengembangan PLTP yang terdiri dari air, udara, kebisingan, dan getaran.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN Gandeng Adat dan Gereja untuk Proyek PLTP Ulumbu: Sinergi Sosial Budaya untuk Pembangunan Berkelanjutan
PLN UIP Nusra Torehkan Prestasi di Tingkat Nasional, Raih Penghargaan Zero Accident dari Kemenaker
Aksi Massa Blokir Proses Pengadaan Lahan PLTP Ulumbu, Pemda Manggarai Tetap Fokus pada Proyek Strategis
Satu Bulan Lagi, PLN Journalist Award 2024: Kesempatan Emas bagi Jurnalis Indonesia untuk Berbagi Cerita tentang Energi Bersih
PLN Perkuat Ekonomi Rakyat Lewat Biomassa: Ratusan Masyarakat Tasikmalaya Terserap, Potensi Nilai Ekonomi Rp30 Miliar!
PLN Ubah Lahan Kritis Jadi Ladang Hijau dan Kaya Produktivitas, Ciptakan Revolusi Biomassa Nasional
PLN Pastikan Listrik Lombok Siap Tanpa Gangguan untuk MotoGP Mandalika 2024
PLN Pastikan Kelistrikan Tangguh, Sukses Kawal Peresmian Smelter Raksasa Rp 21 Triliun oleh Presiden Jokowi di Sumbawa Barat

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:45 WITA

PLN UIW NTB Raih Zero Accident Award, Bukti Kepedulian Terhadap Kesejahteraan Karyawan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:35 WITA

Mandalika MotoGP: Sirkuit Hijau Pertama dengan Suplai Listrik Langsung dari Sistem Grid

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:25 WITA

Tarif Listrik Tak Naik di Triwulan IV 2024, Pemerintah dan PLN Jaga Stabilitas Ekonomi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 08:00 WITA

PLN Pastikan MotoGP Mandalika 2024 Bersinar dengan Teknologi RATIONAL

Senin, 30 September 2024 - 11:15 WITA

PLN Sukses Terangi MotoGP Mandalika 2024, Sandiaga Uno: Ini Standar Dunia!

Minggu, 29 September 2024 - 12:56 WITA

PLN Berhasil Pastikan Pasokan Listrik Optimal untuk MotoGP Mandalika 2024

Sabtu, 28 September 2024 - 13:41 WITA

Francesco “Peco” Bagnaia Menangi Sprint Race Dramatis di MotoGP Mandalika: PLN Pastikan Pasokan Listrik Andal

Jumat, 27 September 2024 - 15:20 WITA

Dari Mandalika untuk Dunia: PLN Sukses Jamin Pasokan Listrik di Hari Pertama MotoGP 2024!

Berita Terbaru