Ayo,Buka Puasa di Aruna Senggigi Bisa Dapat Hadiah Motor

- Wartawan

Senin, 20 Maret 2023 - 15:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halontb.com – Ramadhan kali ini terasa luar biasa dengan berbuka puasa di Aruna Senggigi, Lombok. Aruna Senggigi menawarkan Paket Berbuka Puasa dengan tema Serambi Timur Tengah yang dapat Anda nikmati bersama keluarga maupun sahabat.

Paket Buka Puasa – All You Can Eat ini menyajikan berbagai macam sajian, mulai dari makanan pembuka hingga makanan penutup. Paket Buka Puasa Aruna Senggigi ditawarkan dengan harga Rp 128.000 nett/pax.

“Paket Buka Puasa yang kami tawarkan sangat lengkap. Mulai dari Air Zamzam dan Kurma sebagai sajian pembatal puasa, aneka Takjil, aneka hidangan tradisional khas nusantara seperti Lontong Mie Kikil, Nasi Gandul, Nasi Liwet, Nasi Bebek Madura, Sego Sambal Tongkol, Nasi Pedes ala Bali serta aneka hidangan penutup seperti Martabak Mini, kue, pudding, dan jajanan pasar,” ungkap Tony Coorangel, Executive Chef Aruna Senggigi. 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sesuai dengan tema yang diangkat, Paket Buka Puasa Aruna Senggigi juga menyediakan aneka sajian khas Timur Tengah seperti Nasi Kebuli, Kebab, Roti Maryam, Nasi Briyani, dan Curry Nan Bread.

“Yang berbeda dengan promo hotel lain, Aruna Senggigi menyediakan hadiah harian, hadiah mingguan dan hadiah utama berupa satu unit motor bagi tamu yang beruntung,” papar Weni Kristanti, General Manager Aruna Senggigi.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN Pastikan PLTP Mataloko Beroperasi dengan Standar K3 Tinggi, Energi Panas Bumi Makin Andal
PLN UIP Nusra Perkuat Ketahanan Pangan di Lembata, Dukung Petani dan Akses Air Bersih
Menyongsong Era Baru Infrastruktur Kelistrikan: Kemitraan Strategis PLN UIP Nusra dan BPN NTT Guncang Pembangunan Daerah
PLN Pastikan Kelistrikan Aman Pasca Banjir Bandang di Bima
Jalan Diperbaiki, Warga Ngada Kembali Bergairah: PLN Dorong Kemajuan Ekonomi Lokal
PLN Kerahkan Segala Daya Demi Kenyamanan Perayaan Imlek dan Libur Panjang di NTB
PLN Siapkan Jaringan Listrik Andal demi Suksesnya Program Makan Bergizi Gratis
PLN Pasok 14 MVA ke PT Sumbawa Juta Raya, Dorong Kebangkitan Industri dan Ekonomi NTB

Berita Terkait

Selasa, 28 Januari 2025 - 04:35 WITA

Squid Game 2 Pecahkan Rekor, Squid Game 3 Segera Hadir Lebih Cepat

Rabu, 22 Januari 2025 - 02:32 WITA

Teguran Pemilik Rumah di Pasadena: Uya Kuya Tanggapi Kontroversi Video Kebakaran

Rabu, 22 Januari 2025 - 02:16 WITA

Steve Witkoff Sebut Indonesia Sebagai Potensi Tempat Relokasi Warga Gaza dalam Rencana Gencatan Senjata

Senin, 20 Januari 2025 - 02:34 WITA

The Shadow’s Edge: Jackie Chan dan Jun SEVENTEEN Bawa Ketegangan Baru di Layar Lebar

Senin, 20 Januari 2025 - 02:11 WITA

Usai Kebakaran Hebat, Palisades Dilanda Tanah Longsor: Rumah Selamat dari Api Kini Terkikis

Kamis, 16 Januari 2025 - 09:31 WITA

Pemerintah Indonesia Turunkan Biaya Haji 2025 dengan Dukungan Arab Saudi

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:30 WITA

Aurelie dan Tyler Kecelakaan Mobil di AS, Berisiko Cedera Serius hingga Pengaruh Rencana Pernikahan April 2025

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:22 WITA

Kebakaran Hebat di LA: Dari Maling yang Menyamar Jadi Pemadam hingga Rumah Profesor yang Tahan Api!

Berita Terbaru