Topik Paskah 2025

Petugas PLN bersiaga di dalam gereja guna memastikan keandalan pasokan listrik selama pelaksanaan ibadah umat Kristiani. Langkah ini merupakan bagian dari komitmen PLN dalam menjaga kenyamanan dan kekhusyukan perayaan keagamaan masyarakat. (Foto: Dok. PLN)

Ekbis

Ibadah Paskah Tanpa Padam: PLN Tuntaskan Tugas di Tengah Malam Kudus

Ekbis | Rabu, 23 April 2025 - 06:14 WITA

Rabu, 23 April 2025 - 06:14 WITA

Halontb.com – Di Gereja St Maria Imaculata Mataram, umat Kristiani tengah tenggelam dalam doa dan renungan. Lampu menyala tenang, suara jemaat menggema penuh kekhidmatan….